Lomba Desain Grafis 3D Animasi

Tema Lomba : Go Green IT
Persyaratan Lomba :
- Mahasiswa aktif Universitas Gunadarma
- Per-kelompok maks 3 orang (boleh lintas program studi dan angkatan)
- Perangkat lunak utama yang digunakan Blender dan boleh ditambah dengan perangkat lunak pendukung lainnya
- Durasi penayangan hasil akhir maksimal 1,5 menit (90 detik)

Tanggal-tanggal Penting :

1. Selasa/24 Januari 2012 – Jum’at/10 Februari 2012
Pendaftaran Sekretariat Prodi MI, Kampus D, gd 1 lantai 3 ruang 5 (D135) - PUkul 10.00 - 15.00

2. Senin/13 Februari 2012, Pk. 15.00 : Batas Akhir Pengumpulan Disain : dalam bentuk CD dilengkapi dengan informasi : Nama Kelompok, Ketua/Anggota Kelompok, NPM, Judul Desain

3. Rabu/15 Februari 2012 : Pengumuman Hasil

4. Kamis, 16 Februari 2012, Pk. 10.00 – 12.00 Technical Meeting Finalis

5. Sabtu, 18 Februari 2012, pk.10.00 : Pengumuman Hasil LOmba

Kriteria Penilaian :
- Komposisi elemen (teks, gambar, suara, animasi)
- Media integrasi (GUI)
- Komposisi warna (pemanfaat bit warna : 16 bit, 32 bit, dst)
- Animasi, pemanfaatan physix (GPU) dan vray
- CUDA

Sekretariat Lomba :
Sekretariat Prodi MI, Kampus D, gd 1 lantai 3 ruang 5 (D135)